Panduan Seduh Kopi Manual
Judul: Panduan Seduh Kopi ManualÂ
Penulis: Syam Indra Prata
Desain Sampul: -
Tata Letak: -
Ukuran: 13x19 cm
Halaman: -
Tahun Terbit: 2024
Sinopsis
Sinopsis
Buku ini bukanlah buku ajar ataupun buku referensi yang benar-benar mumpuni dalam seduh kopi manual. Buku ini adalah sebuah kumpulan tulisan dari seorang coffee enthusiast yang membagikan pengalaman seduhnya, seraya berharap karya sederhana ini bisa bermanfaat dan membuka wawasan banyak orang dalam menyeduh kopi.